Perbedaan Iklan Adsense dan AdChoice

Bebarapa waktu lalu kawan saya kaget, mendapati iklan Google yang ada di blog nya tiba-tiba berganti nama menjadi AdChoice. bagaimana tidak, beberapa kali ditolak oleh google adsense untuk bergabung dalam program tersebut. yang pada akhir semangatnya diterima menjadi anggota google adsense. berjalan satu bulan menjalani kerjasama itu tiba tiba mendapati iklan nya beruba nama "Iklan oleh Google" menjadi "AdChoice"

Berdasarkan pengalaman, yang juga pernah mendapati hal yang sama. saya akan bagikan disini. jadi pada dasar nya Adchoice sendiri adalah iklan berstandar internasional yang digunakan, dan pada akhirnya semua "Iklan oleh Google" akan diganti signature ke "Adchoices"



Contoh Iklan oleh Google

Contoh Iklan AdChoice


So, tidak ada beda Iklan oleh Google dengan Adchoice, hanya tinggal menunggu waktunya saja kapan signature nya di ganti.


#Semoga Bermanfaat

Tag :
  • Iklan Google Adsense
  • Iklan AdChoice
  • Perbedaan Adsense dengan Adchoice
  • Daftar Adsense
  • Iklan Adsense
  • Mengenal Adsense
  • Belajar Adsense



Related Posts:

0 Response to "Perbedaan Iklan Adsense dan AdChoice"

Posting Komentar